BAPELKES MATARAM - Penutupan Pelatihan Penanggulangan Tuberculosis bagi Petugas Kesehatan di FKTP

Detail Info Terkini

Isi Informasi Tentang Kegiatan/Berita Di Bapelkes Mataram

Penutupan Pelatihan Penanggulangan Tuberculosis bagi Petugas Kesehatan di FKTP

Dipublikasi Pada: Sabtu, 15 Juli 2023 - 08:38 WIB


Penutupan pelatihan kerjasama Dinas Kesehatan Kabupaten Lombok Utara dengan Bapelkes Mataram yang berlasung selama 5 hari ini telah selesai dilaksanakan sesuai kurikulum yang berlaku dengan dengah hasil yang memuaskan. Sambutan sekaligus menutup acara yang dibawakan oleh Ketua Bapelkes mataram Bapah Ali Wardana, SKM., M.Si. diharapkan agar peserta dapat memanfaatkan ilmu yang diperoleh dengan baik terutama di daerah dengan temuan kasus tuberculosis yang banyak sehingga dapat menanggulangi dan mengurangi permasalahan tuberculosis diwilayah kerjanya.

<< kembali ke indeks berita



Berita Lainnya:


Pelatihan Basic Trauma Cardiac Life Support (BTCLS) Batch 4 (Kerja Sama Emergencylink Indonesia)
Sabtu, 26 Oktober 2024 - 07:13 WIB
Workshop Pelatihan Dasar CPNS Swakelola 2025
Kamis, 24 Oktober 2024 - 07:17 WIB
Pelatihan Keterampilan Dasar Kader Posyandu Bagi Kader Angkatan 1 dan 2 (Kerja Sama Dinas Kesehatan Kab. Lombok Barat)
Kamis, 24 Oktober 2024 - 07:16 WIB
Pelatihan Surveilans Epidemiologi bagi Petugas Puskesmas Angkatan VI (Kelas NTT)
Selasa, 22 Oktober 2024 - 07:19 WIB
Dirgahayu Bapelkes Mataram Kemenkes RI yang ke-3
Senin, 21 Oktober 2024 - 07:23 WIB
Pelatihan Pemeriksaan Tuberculosis Menggunakan Alat Tes Cepat Molekular (TCM) Bagi Petugas Laboratorium Di Fasilitas Pelayanan Kesehatan Angkatan 5
Jumat, 11 Oktober 2024 - 07:24 WIB